Pengumuman
- Pemberitahuan Pengambilan Sisa Panjar Perkara | (04/02)
- Pemberitahuan Pengambilan Sisa Panjar Biaya Perkara | (17/12)
- Pengumuman Pemenang Pengadaan Langsung Jasa Konsultansi Posbakum Tahun 2024 | (03/01)
- Pengadaan Penyedia Jasa Posbakum Pengadilan Agama Selong Tahun 2024 | (13/12)
- Penerimaan Mediator Non Hakim di Pengadilan Agama Selong Tahun 2023 | (13/09)
- Pengumuman Pemenang Pengadaan Langsung Jasa Konsultansi Posbakum Tahun 2023 | (06/01)
Sosialisasi Hasil Rakor PTA Mataram
Selong – Rabu (06/03/2024) | Bertempat di Ruang Sidang Utama, Pengadilan Agama (PA) Selong menyelenggarakan Sosialisasi Hasil Rapat Koordinasi (Rakor) Pengadilan Tinggi Agama (PTA) Mataram.
Sosialisasi dilaksanakan pada pukul 08.00 WITA. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua PA Selong, Muhammad Nasir S.Ag., M.H. didampingi oleh Wakil Ketua Muhammad Taufiq Rahmani, S.Ag., Sekretaris Agus Hadi Suryono, S.H., Plh. Panitera Suaidi, S.Ag. dan diikuti oleh seluruh aparatur PA Selong.
Muhammad Nasir S.Ag., M.H. memaparkan hasil Rakor Tahun 2024 PTA Mataram yang bertajuk “Tingkatkan Profesionalisme dan Integritas Menuju Peradilan Agama Bermartabat”. Beliau menjelaskan bahwa Rakor yang telah dilaksanakan pada tanggal 28 Februari 2024 tersebut menghasilkan solusi dari rumusan-rumusan permasalahan beserta komitmen bersama PTA Mataram beserta PA sewilayah PTA Mataram yang meliputi beberapa bidang diantaranya; 1) Bidang Teknis Yustisial dan Administrasi perkara, 2) Bidang Administrasi Kesekretariatan, dan 3) Bidang Kelembagaan yang ada pada lingkup peradilan agama.
Selanjutnya, beliau berpesan kepada seluruh aparatur PA Selong untuk terus meningkatkan kinerja dan integritas, meningkatkan profesionalisme dalam rangka mengabdi kepada negara dan memberikan pelayanan prima bagi masyarakat pencari keadilan. (yr)
- Format Gugatan
- Gallery Photo
- Petugas PTSP
- Galery Video
No
|
Contoh Format
|
Aksi
|
---|---|---|
1.
|
Panduan Mengajukan Gugatan | |
2.
|
Format Cerai Talak Ada Buku Nikah | |
3. | Format Cerai Talak Tanpa Buku Nikah | Klik Disini |
Format Cerai Gugat Ada Buku Nikah | ||
5. | Format Cerai Gugat Tanpa Buku Nikah | Klik Disini |
6.
|
Format Cerai Gugat Hadhanah | Klik Disini |
7.
|
Format Cerai Gugat Hadhanah dan Nafkah Anak | Klik Disini |
9.
|
Format Cerai Talak Hadhanah | Klik Disini |
10.
|
Contoh Permohonan Itsbat Nikah Voluntair | Klik Disini |
11.
|
Format Cerai Talak Hadhanah Ghaib (Hilang) | Klik Disini |
12.
|
Format Cerai Talak Ghaib | Klik Disini |
13.
|
Contoh Format Wali Adhal | Klik Disini |
14.
|
Format Cerai Gugat Ghaib | Klik Disini |
15.
|
Format Cerai Talak Hadhanah Ghaib (Hilang) 2 tahun/lebih | Klik Disini |
16.
|
Format Cerai Gugat Ghaib Ghaib (Hilang) 2 tahun/lebih | Klik Disini |
17.
|
Contoh Permohonan Pengangkatan Anak | Klik Disini |
18.
|
Contoh format permohonan Waris | Klik Disini |
19.
|
Contoh Permohonan Dispensasi Nikah Anak Laki-laki | Klik Disini |
20.
|
Format Cerai Gugat penjara 5 tahun atau lebih | Klik Disini |
21.
|
Format Cerai Gugat pisah 2 tahun atau lebih | Klik Disini |
22.
|
Format Cerai Talak pisah 2 tahun atau lebih | Klik Disini |
23.
|
Format gugatan ta'lik talak | Klik Disini |
PETUGAS PTSP PADA PENGADILAN AGAMA SELONG
NO |
PHOTO |
NAMA |
JABATAN DALAM DINAS |
JABATAN DALAM TIM |
1 |
|
Khoridatus Saniyyah, A.Md., A.B. |
ASN |
Petugas PTSP (Meja 1) |
2 |
|
Zahrul Aini, S.H.I. |
PPNPN |
Petugas PTSP (Pembantu Kasir) |
3 |
|
Gita Utami, S.H. |
ASN |
Kasir dan Petugas PTSP (Meja 3) |
4 |
|
Herdyanto Yusuf Pradana, A.Md. |
ASN |
Petugas PTSP (E-Court) |
5 |
|
Abd. Rasyid, S.Sos.I |
PPNPN |
Petugas PTSP (Gugatan Mandiri dan Antrian PTSP) |
SURAT KEPUTUSAN TIM PENGELOLA PELAYANAN TERPADU SATU PINTU (PTSP) |
|